Penolakan terhadap pembuangan air olahan limbah radioaktif dari Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Fukushima di Jepang berlanjut, terlepas dari jaminan keamanan pemerintah Jepang dan badan nuklir PBB setelah pembuangan ke Samudra Pasifik mulai dilakukan Kamis lalu.